Bayar Supplier dengan Kartu Kredit, Nikmati Tambahan Tempo Pembayaran

Permudah pembayaran transaksi bisnis dengan kartu kredit dan metode lainnya via PaperPay Out, tanpa perlu mesin EDC.

Hero Illustration

Apa Itu PaperPay Out?

Fitur untuk mempermudah pembayaran bisnis dengan kartu kredit atau berbagai
metode lainnya (Virtual Account, transfer bank, QRIS, Tokopedia, Blibli, dll) yang
tidak dimiliki supplier*. Dana tetap diterima supplier seperti biasa. Rasakan kemudahannya lewat Demo Produk di bawah!

*Hanya metode pembayaran yang tersedia di PaperPay Out

Bayar Supplier Anti Ribet,
PaperPay Out Beri Banyak Manfaat

Tempo Lebih Panjang, Cash Flow Lebih Lega

Gunakan kartu kredit untuk perpanjang tempo pembayaran, nikmati juga benefit tambahan berupa poin dan miles dari kartu Anda.

Benefit-1
Benefit-2

Bebas Pilih Beragam Metode Pembayaran Tanpa Perlu Mesin EDC Fisik

Bayar via transfer bank, QRIS, Virtual Account, e-wallet, dan kartu kredit dengan biaya rendah. Cek biaya selengkapnya.

Bayar Semua Invoice 1x Klik

Ribet urus banyak pembayaran invoice? Selesaikan semuanya dengan PaperPay Out, lebih cepat dan hemat waktu.

Benefit-3
Benefit-4

Transaksi Tercatat Otomatis

Informasi transaksi langsung tercatat setiap pembayaran selesai, bebas dari rumitnya catat manual.

Bagaimana PaperPay Out Mempermudah Anda?

User (Pembeli)

User (Pembeli)

HTO Arrow
Apapun metode pembayarannya, Paper.id akan meneruskan dana pembayaran ke rekening supplier tujuan di bank apa saja.

Apapun metode pembayarannya,
Paper.id akan meneruskan dana pembayaran
ke rekening supplier tujuan di bank apa saja.

HTO Arrow White
Supplier (Penjual)

Supplier (Penjual)