Dalam bisnis khususnya B2B, term of payment juga dikenal dengan pembayaran termin. Kebijakan pembayaran ini sering jadi opsi untuk para pebisnis melunasi pembayaran bisnisnya. Seperti apa definisi lengkpanya? Yuk, simak penjelasannya berikut ini.
Definisi Term of Payment
Term of payment adalah metode pembayaran berjangka yang merupakan kesepakatan antara penjual dan pembeli dalam transaksi bisnis. Dalam kesepakatan ini, kedua belah pihak bebas menentukan perjanjian terkait jangka waktu pembayaran, jumlah pembayaran, dan metode pembayarannya.
Jenis dan Contoh Term of Payment
Beberapa jenis dan contoh singkat term of payment adalah sebagai berikut.
- Net 30: Pembeli harus melakukan pembayaran penuh dalam waktu 30 hari setelah tanggal faktur.
- 2/10 Net 30: Pembeli mendapat potongan harga 2% jika pembayaran dilakukan dalam waktu 10 hari, jika tidak, pembayaran penuh harus dilakukan dalam waktu 30 hari.
- 50% down payment, 50% on delivery: Pembeli harus membayar 50% dari harga pembelian di muka, dan sisanya dibayar saat barang diterima.
Untuk memahami lebih lengkap tentang term of payment, kamu bisa membacanya di blog Paper.id dengan klik di sini.
Itulah definisi term of payment yang perlu dipahami pebisnis. Untuk mempelajari lebih banyak istilah dalam dunia bisnis, simak terus kamus bisnis dari Paper.id.
Tentunya, jangan lupa download aplikasi Paper.id untuk mempermudah kam dalam mengelola bisnis dari mana saja dan kapan saja. Klik banner berikut ini untuk langsung download aplikasinya, ya.