Hai sobat Paper, sehubungan dengan libur Lebaran yang akan jatuh pada tanggal 19 – 25 April 2023, maka Paper.id akan memberikan informasi terkait jadwal operasional Customer Success (CS) dan pencairan dana selama tanggal tersebut.

Jadwal CS Paper.id

CS tetap aktif pada pukul Pkl 08.00 – 17.00 WIB

Baca juga: promo spesial Visa x Paper.id, bayar invoice bisa dapat tiket first class gratis

Jadwal pencairan dana untuk PaperPay In (Terima Pembayaran dari Customer)

Hari Pengajuan Pencairan Pencairan ke Rekening
Senin – Jum’at Sebelum jam 10.40 WIB Maksimal dana masuk jam 13.00 WIB
Diantara jam 10.41 – 13.40 WIB Maksimal dana masuk jam 15.00 WIB
Diantara jam 13.41 – 16.40 WIB Maksimal dana masuk jam 19.00 WIB
setelah pkl 16.41 WIB Maksimal dana masuk jam  13.00 hari kerja berikutnya
Sabtu, Minggu & Libur Nasional* Sebelum jam 10.40 WIB Maksimal dana masuk jam 13.00 WIB
setelah pkl 10.40 WIB Maksimal dana masuk jam  13.00 hari kerja berikutnya00.00-10.40


Jadwal pencairan dana untuk PaperPay Out 

Untuk jadwal pencairan dana PaperPay Out sendiri terbagi kedalam beberapa metode pembayaran yang bisa disimak di bawah ini:


Pencairan untuk pembayaran pakai kartu kredit via gateway Paper.id

Periode Transaksi Setiap Hari (termasuk Libur Nasional)
00:00 – 19:50 WIB Pencairan H+1 hari kerja maks. pkl 13.00 WIB
19:51 – 23:59 WIB Pencairan H+2 hari kerja maks. pkl 13.00 WIB

 

Pencairan untuk pembayaran via Virtual Account/Transfer Bank/OVO dan Tokopedia (CC & Non-CC)

 


Pencairan untuk pembayaran via Blibli (CC dan Non-CC)

Periode Transaksi Senin – Jum’at Sabtu – Minggu Libur Nasional*
00.00-09.00 pencairan maks. pkl 13.00 di hari yang sama
09.01-16.00 pencairan maks. pkl 19.00 di hari yang sama
pencairan H+1 maks. pkl 13.00 WIB
pencairan H+1 maks. pkl 13.00 WIB
16.00-23.59 pencairan maks. pkl 13.00 di hari berikutnya


Pencairan untuk pembayaran via Shopee (CC dan Non-CC)

Periode TransaksiWaktu Pencairan
19 April 2023Pencairan H+1
20 – 23 April 2023Tanggal 24 April 2023
24 – 25 April 2023Pencairan H+1

Baca juga:  Ajak mitra bisnis, bisa dapat promo menarik dari Visa dan Paper.id

Selama libur, Anda masih tetap dapat bertransaksi via Paper.id. Selamat Lebaran, mohon maaf lahir dan batin.